REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA – Ikatan Dai Indonesia (IKADI) mengecam keras penghinaan terhadap Nabi Muhammad SAW oleh Juru Bicara Nasional Partai Bharatiya Janata (BJP) Nupur Sharma dalam sebuah acara debat di...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Ketua Umum Ikatan Dai Indonesia (Ikadi), Ahmad Kusyairi Suhail menyampaikan, aktivitas dakwah di berbagai tempat saat ini kembali menggeliat. Majelis-majelis taklim dengan berbagai level mulai aktif...
Dok. NN. Ilustrasi. Tafsir Ramadan di Al-Quran Camp IKADI Kajian oleh Ust. Tabsyir Lc. MA ===== 1// Surah Al Baqarah ayat 183-185 یَـٰۤأَیُّهَا ٱلَّذِینَ ءَامَنُوا۟ كُتِبَ عَلَیۡكُمُ ٱلصِّیَامُ كَمَا كُتِبَ عَلَى ٱلَّذِینَ مِن قَبۡلِكُمۡ...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Ketua Umum Ikatan Dai Indonesia (Ikadi) Ahmad Kusyairi Suhail menyampaikan tanggapan soal surat edaran Pimpinan Pusat Dewan Masjid Indonesia (DMI) yang salah satu isinya ialah mengimbau masjid...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Ketua Umum Ikatan Dai Indonesia (Ikadi) Ahmad Kusyairi Suhail menyampaikan ada beberapa tema penting dan relevan yang perlu diangkat oleh para dai selama Ramadhan ini. Salah satunya...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA – Pengurus Pusat Ikatan Dai Indonesia (PP IKADI) periode 2021-2025 baru saja resmi dilantik di Taman Mini Indonesia Indah (TMII), Jakarta Timur pada Jumat (26/3).
Berbeda dari kepengurusan...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Ketua Dewan Syuro Ikatan Dai Indonesia (IKADI), Prof. Dr. KH. Achmad Satori Ismail, menyebut dakwah yang dilakukan oleh dai disesuaikan dengan kebutuhan masyarakat. Dakwah dilakukan dengan...
REPUBLIKA.CO.ID,JAKARTA ---- Ikatan Dai Indonesia (IKADI) mendesak pemerintah menutup Museum Holocaust di Minahasa, Sulawesi Utara. Ketua Umum IKADI, KH. Ahmad Kusyairi Suhail mengatakan keberadaan museum holocaust bertentangan dengan konstitusi...
IHRAM.CO.ID, JAKARTA --- Ketua Umum Ikatan Dai Indonesia (IKADI), K.H. Dr. Ahmad Kusyairi Suhail menyampaikan apresiasi terhadap kepolisian yang telah merespon cepat atas perkataan Ferdinand Hutahaean dalam akun Twitter...
REPUBLIKA.CO.ID,JAKARTA—Ketua Umum Ikatan Dai Indonesia (IKADI) Ahmad Kusyairi Suhail mengatakan, setiap juru dakwah, guru atau ustadz, merupakan Du’at (juru dakwah) bukan Qudhat (hakim). Dia juga mengingatkan bahwa pada hakikatnya...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Ketua Dewan Syuro Ikatan Dai Indonesia (IKADI) Prof Ahmad Satori Ismail mengatakan, ceramah yang mencakup masalah perbedaan pendapat, pandangan, dan sikap (khilafiyah) seharusnya disampaikan dengan bahasa...
IHRAM.CO.ID, JAKARTA -- Musyawarah Nasional (Munas) Ikatan Dai Indonesia (Ikadi) ke-3 yang diselenggarakan di Depok berakhir pada 12 Desember kemarin. Munas tersebut mencermati berbagai persoalan umat dan bangsa...
REPUBLIKA.CO.ID, Oleh: Dr. Atabik Luthfi, MA, Ketua Bidang Dakwah PP.Ikadi 2017 – 2020
Inti dari dakwah adalah mengajak sesama manusia untuk melakukan kebaikan, berkontribusi, berperan serta dalam program...
IHRAM.CO.ID, JAKARTA -- Islam hakikatnya adalah agama yang membawa rahmat bagi semesta alam akan menjadi bahasan Musyarawah Nasional (Munas) Pengurus Pusat Ikatan Dai Indonesia (Ikadi) pada 10-12 Desember 2021 mendatang di...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Pengurus Pusat Ikatan Dai Indonesia (Ikadi) akan menggelar Musyawarah Nasional (Munas) pada 10-12 Desember 2021 mendatang di Depok, Jawa Barat. Munas Ikadi kali ini mengangkat tema...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Sekretaris Jenderal Ikatan Dai Indonesia (Ikadi), Dr. Ahmad Kusyairi Suhail, MA mengatakan, penyerangan terhadap ustadz belakangan ini perlu diusut secara tuntas."Ikadi mendorong aparat penegak hukum untuk...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Sekjen Ikatan Dai Indonesia (Ikadi) Ustadz Ahmad Kusyairi Suhail meminta dai-dai yang terdampak Covid-19 bisa mendapatkan bantuan langsung tunai (BLT). Tidak dipungkiri ada sebagian dai yang memang tidak...
IHRAM.CO.ID, JAKARTA -- Ketua Umum Ikatan Dai Indonesia (Ikadi) Prof. KH. Achmad Satori Ismail menyambut baik usulan khutbah Jumat yang dipersingkat. Hal itu disebut sudah sejak lama dilakukan oleh...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Ketua Umum Ikatan Dai Indonesia (Ikadi), Prof KH Ahmad Satori Ismail menanggapi seruan Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT) terhadap para dai dalam pencegahan radikalisme dan terorisme....
REPUBLIKA.CO.ID,JAKARTA--Wakil Presiden Ma'ruf Amin berharap Ikatan Dai Indonesia (IKADI) menjadi wadah solid untuk menyamakan persepsi dan pemikiran di kalangan para dai. Khususnya, pandangan tentang substansi dan dakwah yang sejalan...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Ketua Umum Ikatan Dai Indonesia (Ikadi) Prof KH Ahmad Satori Ismail berpendapat sholat tarawih tidak perlu dilakukan dua shift.
"Kalau seandainya corona ini belum...
IHRAM.CO.ID, JAKARTA -- Sidang Majelis Syuro Ikatan Dai Indonesia (Ikadi) memilih dan menetapkan KH Dr Tulus Musthofa sebagai ketua Dewan Syuro. Dia melanjutkan kepemimpinan almarhum KH Dr Ahzami Samiun...
IHRAM.CO.ID, JAKARTA -- Ketua Umum Ikatan Dai Indonesia (Ikadi), Prof KH Achmad Satori Ismail menanggapi Peraturan Presiden (Perpres) Nomor 10 Tahun 2021 tentang Bidang Usaha Penanaman Modal yang menetapkan...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Ketua Umum Ikatan Dai Indonesia (Ikadi), Prof KH Achmad Satori Ismail menanggapi Peraturan Presiden (Perpres) Nomor 10 Tahun 2021 tentang Bidang Usaha Penanaman Modal yang menetapkan...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Pengurus Pusat Ikatan Dai Indonesia (PP Ikadi) meminta pemerintah membentuk tim independen terkait insiden antara aparat kepolisian dan laskar Front Pembela Islam (FPI) yang...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA--Sekjen Ikatan Dai Indonesia (Ikadi) Ahmad Khusyaeri Suhail mengatakan, kenaikan angka perceraian di tengah pandemi perlu disikapi dengan serius. Dia juga mengingatkan, keluarga atau rumah tangga merupakan salah...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Ikatan Dai Indonesia (Ikadi) meminta para dai untuk terus mengingatkan masyarakat akan pentingnya menerapkan protokol kesehatan di masa pendemi Covid-19. Para dai juga diminta agar terus...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Seorang dai atau ulama yang berpikiran nasional biasanya akan tahu tentang kondisi di masyarakatnya. Oleh karenanya, bila ada pihak yang membuat wacana baru tentang dasar negara...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Pandemi virus Korona jenis baru (Covid-19) yang mengakibatkan adanya gelombang krisis ekonomi membuat umat Islam harus siaga membentengi akidah dari upaya pemurtadan.
Ketua Umum Ikatan Dai Seindonesia...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Ikatan Dai Indonesia (Ikadi) mengimbau tokoh-tokoh agama atau para dai memaksimalkan penggunaan media sosial sebagai sarana dakwah di tengah pandemi Covid-19. Dalam dakwah yang dilakukan itu, dai...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Ketua Umum IKADI KH Ahmad Satori Ismail mengatakan Ramadhan tahun ini istimewa berbeda dari tahun-tahun sebelumnya.
"Karena Allah SWT telah mempermudah kita dengan menutup sebagian...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA – Ketua Ikatan Dai Indonesia (Ikadi) Prof Ahmad Satori Ismail mengatakan, almarhum DR Ahzami Samiun Jazuli meninggal pada Ahad (5/4) selepas mengimami sholat subuh. Menurut dia, almarhum...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Ketua Ikatan Dai Indonesia (Ikadi) Ahmad Satori Ismail mengatakan Ramadhan merupakan bulan suci, bulan yang istimewa, bulan mendapatkan rahmat, bulan penuh ampunan dan bulan untuk melepaskan...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Ketua Umum Pengurus Pusat Ikatan Dai Indonesia (IKADI), Prof KH Achmad Satori Ismail mengajak kepada umat Islam untuk bermuhasabah di tengah virus corona atau covid-19. Karena,...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Ikatan Dai Indonesia (Ikadi) saat Rapat Koordinasi Nasional (Rakornas) 2020 menyampaikan bahwa Islam wasathiyah atau moderat sesuai Alquran dan As-Sunah. Islam wasathiyah yang Rahmatan lil alamin...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Ikatan Dai Indonesia (Ikadi) menyelenggarakan Rapat Koordinasi Nasional (Rakornas) 2020 dengan tajuk Memperkokoh Dakwah Islam Rahmatan lil 'Alamin. Rakornas ini merupakan langkah untuk menyinergikan seluruh pengurus...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Ikatan Dai Indonesia (IKADI) akan menyelenggarakan Rapat Koordinasi Nasional (Rakornas) pada 7-9 Maret 2020. Rakornas tersebut nantinya akan dihadiri oleh 350 Dai dari...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- JAKARTA – Ikatan Dai Indonesia (Ikadi) bakal menggelar rapat koordinasi nasional (rakornas) pada 7-9 Maret 2020. Rakornas ini akan dibuka oleh Gubernur Anies Baswedan dan dihadiri Wakil...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Ketua Umum Ikatan Dai Indonesia (Ikadi) Prof KH Ahmad Satori Ismail mengatakan bangsa Indonesia adalah bangsa majemuk yang terdiri dari berbagai suku, agama dan budaya. Ia...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Ketua Umum Ikatan Dai Indonesia (Ikadi) Prof Ahmad Satori Ismail menjelaskan soal lingkungan dalam pandangan Islam. Dalam Islam, kata dia, terdapat tujuh amalan yang, jika dilakukan,...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Pengurus Pusat Ikatan Dai Indonesia (PP IKADI) menyerukan kepada seluruh rakyat Indonesia untuk mengikuti pemilihan legislatif (pileg) dan pemilihan presiden (pilpres) pada 17 April 2019. Ikut...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Ketua Ikatan Dai Indonesia (Ikadi) Prof Ahmad Satori Ismail menyambut baik nota kesepahaman antara Kementerian Agama (Kemenag), Majelis Ulama Indonesia (MUI) dan Komisi Penyiaran Indonesia (KPI)....
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Pengurus Pusat Ikatan Dai Indonesia (PP Ikadi) menyampaikan sikap terkait penderitaan muslim Uighur di Xinjiang, Cina. Ketua Umum IKADI, KH. Achmad Satori Ismail mengungkapkan, pihaknya mengecam...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Pengurus Pusat (PP) Ikatan Dai Indonesia (IKADI) menyelenggarakan Rapat Koordinasi Nasional (Rakornas) tahun 2018 di Wisma IKADI Jakarta pada 8-9 Desember 2018. Kegiatan yang diikuti seluruh Pengurus...
REPUBLIKA.CO.ID, DEPOK— Ikatan Dai Indonesia (IKADI) Kota Depok menyerukan kaum Muslimin untuk menerapkan ajaran Islam moderat dalam kehidupan sehari-hari. "IKADI berkepentingan agar Islam yang berkembang di Indonesia adalah Islam yang rahmatan...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Rumah ibadah hendaknya menebar pesan perdamaian, bukan justru menjadi alat memecah belah, kata Ketua Umum Ikatan Dai Indonesia (IKADI) Profesor KH Ahmad Satori Ismail, di Jakarta,...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Untuk memberikan pemahaman tentang Islam ke berbagai kalangan, Ikatan Dai Indonesia (Ikadi) telah melaksanakan program berdakwah di beragam tempat, tidak terkecuali di area lokalisasi. Meski tidak...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Ketua Umum Ikatan Dai Indonesia (Ikadi) Ahmad Satori Ismail menyatakan penerapan sistem ekonomi dan perbankan syariah berpotensi menjadi lokomotif perekonomian Indonesia. Menurutnya, perkembangan sistem ekonomi syariah...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Peneliti Pusat Ekonomi dan Bisnis Syariah Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia Yusuf Wibisono menilai Masjid Mart yang digagas Pengurus Pusat (PP) Ikatan Dai Indonesia (Ikadi)...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Sekjen Dewan Masjid Indonesia (DMI) Imam Addaruqutni mengapresiasi Pengurus Pusat (PP) Ikatan Dai Indonesia (Ikadi) yang sedang menggagas Masjid Mart untuk membangkitkan ekonomi umat. Menurut dia,...