Jumat 01 Sep 2023 06:10 WIB

Umrah Mandiri Jadi Tren, Bagaimana Nasib Biro Travel?

Syam tetap menyambut positif tantangan umrah mandiri ini.

Rep: republika.id/ Red: republika.id
.

JAKARTA -- Umrah mandiri menjadi tren di kalangan anak muda Tanah Air. Perjalanan ibadah umrah tanpa jasa biro travel ini dilakukan demi mendapatkan biaya yang ekonomis. Kreator konten dan traveler Danang Giri Sadewa menjelaskan, umrah mandiri lebih cocok bagi mereka yang sudah punya pengalaman keluar negeri setidaknya sekali. Sebab,...

Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement