Rabu 26 Aug 2015 23:59 WIB

Keterlambatan Visa, HIMPUH: Bila Sistem Siap, Haji Plus tidak Akan Berdampak

Rep: Fian Firatmaja/ Red: Sadly Rachman
Ketua Umum Himpunan Penyelenggara Umroh dan Haji (HIMPUH), Baluki Ahmad
Foto: ROL/Fian Firatmaja
Ketua Umum Himpunan Penyelenggara Umroh dan Haji (HIMPUH), Baluki Ahmad

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Ketua Umum Himpunan Penyelenggara Umrah dan Haji (HIMPUH), Baluki Ahmad khawatir keterlambatan visa akan berdampak pula pada Haji Plus. Akan tetapi menurut dia bila sistem telah siap tidak akan ada masalah.

Anggota HIMPUH sendiri menurut dia kini ada 84 perusahaan dengan jamaah hampir 8000. Dari jumlah tersebut, menurutnya sudah 32 perusahaan yang persyaratan visanya sudah memenuhi syarat dan dokumennya siap untuk dibawa ke Kedutaan Besar Arab Saudi.

 

 

Videografer: Fian Firatmaja

Video Editor: Casilda Amilah

Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Terpopuler
1
Advertisement
Advertisement