Jumat 23 Apr 2021 21:40 WIB

Program Vokasi Buka Peluang Cetak Pengusaha Baru

Kadin siap memainkan peran yang strategis

UMKM (ilustrasi)
Foto:

Sementara itu, ekonom yang juga pengajar Perbanas Institute Piter Abdullah, menilai selama ini Kadin telah berperan dalam membantu pemerintahan, namun perlu terus diperkuat bahkan diakselerasi.Menurutnya, pemerintah tidak bisa bekerja sendiri dalam menggeliatkan perekonomian di Tanah Air, sehingga perlu kolaborasi dengan pemimpin baru di Kadin.

Karena itu, pemimpin baru Kadin nanti memerlukan sosok yang bisa bersinergi dengan pemerintah.

"Tidak mungkin pemerintah jalan sendiri, harus bekerja sama dengan sektor swasta. Untuk itu, peran organisasi-organisasi para pengusaha (asosiasi) dan juga Kadin perlu lebih dioptimalkan," ujar Piter.

Salah satu bentuk peningkatan peran tersebut, kata Piter, adalah terkait kebijakan, riset, dan pengembangan yang masih perlu ditingkatkan agar tercipta dunia usaha yang sehat sehingga dapat meningkatkan kesejahteraan pekerja maupun masyarakat.

 

 

 

sumber : Antara
Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Terpopuler
1
Advertisement
Advertisement