Jumat 04 Jun 2021 20:54 WIB

Daftar Tunggu HAaji Rejang Lebong Semakin Panjanb

Kalangan CJH yang gagal berangkat tahun ini akan menjadi prioritas utama.

Callon haji ilustrasi
Foto:

Sejauh ini persiapan 232 CJH Kabupaten Rejang Lebong yang gagal berangkat ini, kata dia, semua administrasinya sudah lengkap seperti pelunasan biaya pelaksanaan ibadah haji (BPIH), pembuatan paspor, vaksinasi COVID-19 dan lainnya.

"Kalangan CJH yang gagal berangkat tahun ini akan menjadi prioritas utama pada musim pemberangkatan haji selanjutnya. Bagi kalangan CJH yang gagal berangkat ini yang ingin menarik kembali setoran pelunasannya kami persilakan," terangnya.

Dana setoran haji dari kalangan masyarakat Kabupaten Rejang Lebong itu sendiri tambah dia, dijamin oleh pemerintah tersimpan aman di bank milik pemerintah sehingga tidak perlu khawatir akan hilang.

Sementara itu, gagalnya pemberangkatan haji sejak dua tahun belakangan membuat daftar tunggu haji daerah itu semakin panjang, di mana saat ini sudah tercatat sebanyak 4.067 orang yang jika dikurangi kuota sebanyak 232 orang per tahun baru habis pada 2041.

 

sumber : Antara
Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Terpopuler
1
Advertisement
Advertisement