Selasa 23 Nov 2021 04:37 WIB

Ibrahim Carlos: Bersyahadat karena Karya Rumi

Carlos yang sekarang dikenal sebagai İbrahim, menceritakan perjalanannya menuju Islam

Rep: Umar Mukhtar/ Red: Agung Sasongko
Bagi Carlos Camilo Clavijoolarte, perjalanannya mencari Islam tak mudah. Pria yang sekarang dikenal sebagai Ibrahim Carlos ini lahir di Honduras.
Foto:

Sejak 2018 Carlos menjabat sebagai kepala delegasi Bulan Sabit Merah Turki di Islamabad. Adapun keluarga religiusnya, Carlos menghadapi tentangan dari mereka, dan bahkan dari tunangannya. Sebab dia diputus olehnya.

"Saya memiliki tunangan yang memutuskan saya ketika dia mengetahui bahwa saya masuk Islam. Saya sangat dekat dengan saudara perempuan saya dan ketika dia mengetahuinya, dia mengatakan kepada saya bahwa saya sekarang sudah mati baginya," kenangnya.

 

Selama satu tahun, keluarganya tidak berbicara dengannya. Namun, seiring berjalan waktu, sekarang hubungannya dengan keluarganya terjalin dengan baik.

Piala Dunia U-17 Indonesia mulai berlangsung sejak 10 November hingga 2 Desember 2023. Segera beli dan dapatkan tiket resmi pertandingan Piala Dunia U-17 di Jakarta, Bandung, Solo, dan Surabaya
di laman https://www.tickets-u17worldcup.com/matches

BACA JUGA: Ikuti Serial Sejarah dan Peradaban Islam di Islam Digest , Klik di Sini
Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Terpopuler
1
Advertisement
Advertisement