Rabu 15 Dec 2021 02:15 WIB

Mendengar Informasi Lalu Disebar, Begini Fatwa Al Azhar

Setiap perkataan dalam Islam itu mengandung amanah dan tanggung jawab.

Rep: Umar Mukhtar/ Red: Agung Sasongko
nformasi (ilustrasi)
Foto:

Dalam riwayat lain, Rasulullah SAW juga bersabda, "Janganlah kamu sekalian menakut-nakuti orang islam, karena sesungguhnya membuat ketakutan orang Islam adalah perbuatan kedzaliman yang besar."

Sedangkan dalam sebuah atsar, Umar bin Khattab juga pernah menyampaikan hal senada: "Cukuplah seseorang itu termasuk dalam pendusta, ketika dia menceritakan semua yang dia dengar." (HR Muslim)

 

Allah SWT berfirman, "Hai orang-orang yang beriman apabila datang kepadamu orang fasiq dengan membawa suatu informasi maka periksalah dengan teliti (QS Al-Hujurat ayat 6)

Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Terpopuler
1
Advertisement
Advertisement