Jumat 07 Jan 2022 21:21 WIB

Komunitas Muslim di Mississipi Diizinkan Bangun Masjid

Komunitas Muslim di Mississipi diizinkan membangun masjid.

Rep: Alkhaledi Kurnialam / Red: Agung Sasongko
Komunitas Muslim Amerika (ilustrasi0)
Foto:

Kedua pria Muslim itu telah menghabiskan dua tahun merancang masjid mereka dengan harapan dapat membangun sebuah situs keagamaan bagi para Muslim di Danau Horn.  Rencana tersebut ditolak dengan suara 5-1 dari Dewan Penasihat karena berbagai alasan teknis.

John Jones, anggota dewan yang mengawasi pemungutan suara, kemudian mengaku kepada Commercial Appeal bahwa pemungutan suara itu didorong oleh permusuhan anti-Muslim.

"Saya tidak peduli apa yang mereka katakan. Agama mereka mengatakan mereka bisa berbohong atau melakukan apa saja kepada orang Yahudi atau non-Yahudi karena kami bukan Muslim," kata Jones. 

"Jika Anda membiarkan mereka membangunnya, mereka akan datang. Saya pikir kita harus menghentikannya sebelum sampai di sini," tambah Jones kemudian pada pertemuan publik.

Tetapi yang lain menyatakan penyesalan atas penolakan tersebut. "Kami melangkahi garis melanggar tidak hanya hak-hak diskriminatif karena mereka Muslim dan juga kebebasan beragama mereka," kata yang lain

Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Terpopuler
1
Advertisement
Advertisement