Rabu 16 Jun 2021 21:41 WIB

Denmark Minta Evaluasi Prosedur Khusus UEFA

UEFA diminta mengevaluasi prosedur saat kejadian khusus.

Paramedis menggunakan tandu untuk mengeluarkan Christian Eriksen dari lapangan setelah ia pingsan saat pertandingan grup B kejuaraan sepak bola Euro 2020 antara Denmark dan Finlandia di stadion Parken di Kopenhagen, Denmark, Sabtu (12/6).
Foto:

Menurut dokter yang menangani Eriksen, pemain Inter Milan itu menderita serangan jantung di lapangan dan dibawa ke rumah sakit di mana ia sekarang dalam proses pemulihan.

UEFA telah mendapatkan menerima kritik tajam dari mantan pemain timnas Denmark Peter Schmeichel dan Michael Laudrup. Laudrup mengatakan bahwa pilihan untuk melanjutkan pertandingan pada Sabtu atau Ahad bukanlah pilihan tepat.

"Kami sekarang menginginkan evaluasi dari seluruh proses pengambilan keputusan sehingga kami bisa mendapatkan semua fakta dan informasi yang relevan di atas meja," kata Moller.

 "Kami harus melihat perubahan aturan untuk memastikan bahwa kami tidak pernah berada dalam situasi yang sama lagi. Kami siap memberikan resolusi kepada UEFA," tambahnya.

 

 

sumber : Antara
Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Terpopuler
1
Advertisement
Advertisement