Senin 21 Jun 2021 16:27 WIB

Kemenag Keluarkan Panduan PTM Terbatas Madrasah

Direktorat KSKK Madrasah telah mengeluarkan panduan kurikulum darurat

Rep: Fuji Eka Permana/ Red: Agung Sasongko
Ilustrasi Siswa Madrasah
Foto:

"Serta pengisian daftar periksa dan simulasi persiapan PTM terbatas, dan mempersiapkan platform pengawasan khusus kesiapan PTM terbatas di Madrasah," ujarnya.

Ishom menambahkan, Direktorat KSKK Madrasah tentu mengikuti keputusan yang tertuang dalam SKB 4 Menteri terkait Panduan PTM Terbatas Pasca Vaksinasi Guru. Termasuk terkait persyaratan dan prosedur PTM terbatas, mengikuti Panduan Penyelenggaraan Pembelajaran di Masa Pandemi Covid-19.

"PTM terbatas dilakukan dengan tetap memperhatikan prinsip keselamatan dan keamanan warga madrasah, serta tetap mengacu pada rekomendasi pimpinan daerah dan Satgas Covid-19 setempat," jelasnya.

Direktorat KSKK Madrasah juga sudah membuat strategi kebijakan yang akan dilakukan jika PTM di madrasah dimulai. Serta membuat mitigasi risiko terhadap dampak negatif yang mungkin ditimbulkan dengan dilaksanakannya PTM terbatas di madrasah.

 

 

Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Terpopuler
1
Advertisement
Advertisement