Senin 05 Jul 2021 19:10 WIB

Kereta Medik Darurat Tampung 60 Pasien Covid

Kereta medik darurat tampung 60 pasien covid di Madiun.

Petugas keamanan berjalan di dekat salah satu dari tiga rangkaian Kereta Medik Darurat atau Emergency Medical Train (EMT) di kawasan PT INKA (Persero) Madiun, Jawa Timur, Sabtu (6/2/2021). Pemkot Madiun bersama PT INKA mulai mengoperasikan kereta yang digunakan sebagai rumah sakit lapangan untuk ruang isolasi pasien positif COVID-19 mulai Jumat (5/2) dan hingga Sabtu (6/2) sebanyak 10 pasien mulai menjalani isolasi di EMT buatan PT INKA tersebut.
Foto:

Ia menambahkan, dari dua rangkaian atau trainset yang difungsikan saat ini, total kapasitasnya mencapai 96 pasien. Melihat masih tingginya penambahan kasus COVID-19 di Kota Madiun, bisa saja nantinya EMT akan penuh.Karena itu, pihaknya mengajak masyarakat, khususnya warga Kota Madiun untuk disiplin dalam menerapkan protokol kesehatan guna menekan kasus penularan COVID-19.

Sesuai data, secara total, kasus COVID-19 di Kota Madiun hingga Senin (5/7) mencapai 3.622 orang. Dari jumlah itu, sebanyak 2.895 orang di antaranya telah sembuh, 496 orang masih dalam pemantauan, dan 231 orang meninggal dunia.Tambahan kasus per Senin ini, konfirmasi baru 77 orang, sembuh 30 orang, dan meninggal dunia nihil.

sumber : Antara
Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Terpopuler
1
Advertisement
Advertisement