Senin 17 Jan 2022 15:30 WIB

Wagub: DKI Siap Berperang Melawan Omicron

Peningkatan kasus Omicron di Jakarta, karena Jakarta tempat transit interasional.

Wakil Gubernur (Wagub) DKI Jakarta, Ahmad Riza Patria.
Foto:

Berdasarkan data Pemprov DKI Jakarta hingga Minggu (16/1), kasus Omicron di Jakarta mencapai 720 kasus terdiri dari 567 kasus dari pelaku perjalanan luar negeri, dan 153 kasus lainnya non-pelaku perjalanan luar negeri.

Sebelumnya, Menteri Kesehatan, Budi Gunadi Sadikin, mengungkapkan, DKI Jakarta akan menjadi episentrum medan perang melawan puncak gelombang Omicron.Menurut Budi, dari 90 persen transmisi lokal ada di DKI Jakarta. "Jadi kita memang harus siapkan secara khusus ibu kota sebagai medan perang pertama menghadapi Omicron," ujar Budi usai mengikuti rapat terbatas, Ahad (16/1/2022).

sumber : Antara
Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Terpopuler
1
Advertisement
Advertisement