Selasa 22 Jun 2021 23:03 WIB

Teguran untuk Nabi yang Diungkap Surat 'Abasa

Abasa merupakan surat ke-80 dalam Alquran yang terdiri dari 42 ayat .

Alquran
Foto:

Ini seperti yang dikisahkan dalam pembuka Surat ‘Abasa, Rasulullah bertemu dengan ayah dari Khalid bin Walid yaitu Walid bin Mughirah yang kaya raya dan hebat. Seperti Abu Jahal yang terhormat dan pengikutnya banyak.

Di sini ujian Allah datang dengan mempertemukan dengan seorang hamba yang miskin, buta, suka mencari ilmu, dialah sosok yang dikenal namanya Abdullah bin Ummi Maktum. Semangatnya meletup-letup saat berjumpa dengan Rasulullah. Saat Abdullah bin Ummi Maktum yang tidak dapat melihat situasi di sekitarnya ini memanggil Rasulullah, rupanya Rasulullah merasa terganggu. Maka Allah pun menegurnya. 

عَبَسَ وَتَوَلّٰٓ . اَنۡ جَآءَهُ الَۡعٰۡىؕ

“Dia (Muhammad) berwajah masam dan berpaling, karena seorang buta telah datang kepadanya (Abdullah bin Ummi Maktum).”

(‘Abasa: 1-2)

 

 

Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Terpopuler
1
Advertisement
Advertisement