Sabtu 18 Dec 2021 00:42 WIB

Saat Kecil, Husein Sering Diajak Bermain ini oleh Nabi SAW

Husein bernama lengkap Husein bin Ali bin Abi Thalib.

Rep: Umar Mukhtar/ Red: Agung Sasongko
Madinah (ilustrasi).
Foto:

Husein juga banyak meriwayatkan hadits, dan hadits tersebut banyak terdapat di dalam Kutub As-Sittah atau enam kitab hadits. Husein memiliki sejumlah anak. Di antaranya Ali al-Akbar, Ali al-Ashgar, Fatimah, dan Sakinah.

Husein berangkat bersama ayahnya, Ali bin Abi Thalib, menuju Kufah dan ikut bersamanya dalam Perang Al-Jamal atau Perang Onta. Selain itu Husein juga ikut dalam Perang Shiffin, dan perang melawan kelompok Khawarij.

 

Setelah tahun persatuan atau rekonsiliasi (Am Al-Jama'ah), Husein tinggal di Madinah bersama saudaranya, Hasan bin Abi Thalib. Husein wafat sebagai syahid di Karbala pada tahun 61 Hijriah.

Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Terpopuler
1
Advertisement
Advertisement