Sabtu 17 Jul 2021 01:55 WIB

Sentuhan Ottoman di Bagerhat

Pengaruh Ottoman dalam gaya arsitektur dunia Islam sampai hingga Bangladesh.

Peta Kota Bagerhat, Bangladesh.
Foto:

Bukti peninggalan Islam ini dilihat dari prasasti Khan Jahan pada makamnya. Namun, kota ini tidak memiliki benteng yang besar karena terletak di rawa-rawa bakau Sunderbans yang tidak bisa ditembus.

Secara kasat mata, terlihat bangunan yang ada di dalamnya dibuat berdasarkan perencanaan yang matang. Terlihat juga dari kualitas bahan bakunya, saluran dan penampungan air, waduk, jalan dan jembatan. 

photo
Salah satu monumen Islam di Bagerhat, Bangladesh - (Wikipedia)

Kota ini dibagi menjadi dua zona yang terpisah jarak 6,5 kilmeter. Zona pertama mengarah ke barat sekitar masjid Shait- Gumbad dan ke timur di sekitar makam Khan Jahan. Lebih dari 50 monumen masih dirawat. Bangunan di sana di antaranya adalah Masjid Singar, Bibi Begni, dan Clumakkola. Sedangkan zona kedua adalah masjid-masjid dari Reza Khoda, Zindavir, dan Ranvijoypur.

Shait-Gumbad adalah salah satu masjid terbesar dan me wakili khas bangunan masjid tradisional. Bangunan ini me rupakan satu-satunya di Beng gala. Monumen penting ke dua adalah makam Khan Jahan. Ini adalah refleksi arsitektur Islam yang terlihat dari ukiran kaligrafi Arab di dalamnya.

 

 

Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Terpopuler
1
Advertisement
Advertisement