Senin 13 Sep 2021 10:40 WIB

Saudi Keluarkan 6.000 Visa Umroh Jamaah Asing Saat Muharram

Total 6.000 visa umrah dikeluarkan untuk jamaah haji asing.

Rep: Zahrotul Oktaviani/ Red: Agung Sasongko
Umroh masa pandemi
Foto:

Para calon peziarah harus mengunduh aplikasi Tawakkalna dan memesan janji temu mereka untuk mendapatkan izin pelaksanaan umrah, shalat di Masjidil Haram, maupun mengunjungi Rawda Shareef dan makam Nabi SAW. Setiap proses ibadah harus dilakukan sesuai dengan waktu yang dipilih oleh peziarah.

Kementerian Haji dan Umrah baru-baru ini juga meningkatkan kapasitas jamaah umrah menjadi 70.000 jamaah per hari.

Ia menekankan, peziarah asing dan domestik diizinkan untuk melakukan haji kecil setiap hari. Proses ini sepenuhnya sesuai dengan langkah-langkah pencegahan Covid-19 dan protokol pencegahan, berkoordinasi dengan otoritas terkait lainnya.

 

Kementerian Haji Saudi juga menyatakan jamaah dimungkinkan untuk memesan izin melakukan umrah dan shalat di Masjid Agung melalui aplikasi //Tawakkalna//, selain dari aplikasi Eatmarna

Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Terpopuler
1
Advertisement
Advertisement